SKEMA SERTIFIKASI OKUPASI DESAINER USER INTERFACE/ UI JUNIOR

       Jenis Skema        : Okupasi

      Nama Skema      : Desainer User Interface/ UI Junior

      Level                      : 6

      Harga                    : Rp. 1.500.000 / Asesi

       Rincian Unit Kompetisi:

 
NO.KODE UNITJUDUL UNIT KOMPETENSI
1.M.74100.001.02Mengaplikasikan Prinsip Dasar Desain
2.M.74100.002.02Menerapkan Prinsip Dasar Komunikasi
3.M.74100.003.02Menerapkan Pengetahuan Produksi Desain
4.M.74100.005.02Menerapkan Design Brief
5.M.74100.008.02Menetapkan Konsep Desain
6.M.74100.009.02Mengoperasikan Perangkat Lunak Desain
7.M.74100.010.01Menciptakan Karya Desain
8.M.74100.012.02Mempresentasikan Karya Desain
9.M.74100.014.01Mengelola Proses Produksi
10.M.74100.016.02Menerapkan Perlindungan Hak Kekayaan Intelektual
11.M.74100.007.01Menetapkan Strategi Desain
12.M.74100.013.02Membuat Materi Siap Produksi